
4. Alyssa Soebandono
Artis cantik ini tidak melupakan dunia pendidikan dengan kepopuleran yang dimiliki.
Ia merupakan lulusan sarjana dari Monash University jurusan Hubungan Internasional, dan terpilih dalam program pertukaran pelajar ke Sussex University, Inggris.
Untuk jenjang S2, Alyssa berhasil menyelesaikan di London School Public Relation hanya kurun waktu 1,5 tahun. (*)
Heboh..! Coba simak video ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News