Libur Natal 2024, Gisel dan Gading Marten Liburan ke Korea Selatan

Libur Natal 2024, Gisel dan Gading Marten Liburan ke Korea Selatan - GenPI.co
Artis cantik Gisella Anastasia alias Gisel mengaku akan liburan ke Korea Selatan bersama anaknya, Gempi, pada libur Natal 2024. Foto: Meuthia Hamidah/Antara

Di sisi lain, Gisel mengaku belum mempersiapkan kado Natal untuk anak semata wayangnya.

“Nanti aja di sana. Kadang everyday, kami punya bahasa kasih yang suka aku beri ke Gempi. Jadi, momennya nggak harus pas Natal,” kata Gisel. (ant)

Video seru hari ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya