
“Jadi, ada saat-saat memang disesali sekali, meledak, marah, apalagi punya suami yang seperti itu," beber Kimberly Ryder.
Sebelumnya, Edward Akbar melaporkan Kimberly Ryder ke Komisi Perlindungan Anak Indonesia (KPAI) pada Kamis (3/10).
Kuasa hukum Edward Akbar, Jundri R Berutu, mengatakan kliennya mengadukan Kimberly Ryder atas dugaan kekerasaan terhadap anak. (ded/jpnn)
BACA JUGA: Dilaporkan Suami ke KPAI, Kimberly Ryder Posting Konten Nafkah Anak
Video heboh hari ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News