
Dia juga lebih suka membeli produk-produk lokal untuk dikenakan saat hari raya nanti.
“Pertimbangannya, untuk men-support produk lokal. Aku meminimalkan pembelian produk luar. Untuk busana lain (baju, hijab, red) aku udah punya semua dari brand lokal (menjadi pilihan prioritas, red)” kata Sivia Azizah. (ant)
BACA JUGA: Teuku Ryan Proses Cerai dari Ria Ricis, Kariernya Meroket
Video heboh hari ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News