
“Bagi saya, dia akan ada dia di dalam hati saya, apa pun yang terjadi pada masa depan,” tutur Patrcie.
Meskipun demikian, Patrice mengaku tidak bisa memastikan kisah cinta Maxime Bouttier dan Luna Maya.
“Saya tidak bisa membaca masa depan,” kata Patrice Bouttier. (*)
BACA JUGA: Kebaikan Luna Maya, Jadikan Rumahnya Tempat Merawat Ibu Maxime Bouttier
Video heboh hari ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News