
Pengacara papan atas itu menuturkan Ferry juga melakukan kekerasan ketika permintaannya tidak dituruti.
“(Misalnya, red) Kalau marah, cemburu, kalau permintaan tidak dituruti, macam-macam," kata Hotman.
Di sisi lain, saat ini Ferry Irawan sudah ditetapkan sebagai tersangka atas kasus KDRT terhadap Venna Melinda. (ant)
BACA JUGA: Belum Setahun Menikah, Ferry Irawan Sering KDRT ke Venna Melinda
Video heboh hari ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News