
“Ya nggak apa-apa, nanti Allah persiakan jodoh yang terbaik,” tutur Maia.
Tak sampai di situ, Maia pun kembali membocorkan bahwa putra sulungnya sudah mempersiapkan kado besar untuk Alyssa Daguise.
“Ih padahal ada hadiah yang besar sebenarnya udah disiapin,” pungkas Maia Estianty. (*)
BACA JUGA: Al Ghazali Putus dari Alyssa Daguise, Maia Estianty: Belum Jodoh
Lihat video seru ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News