
Sule membenarkan dirinya bakal bertemu dengan Nathalie di persidangan hari ini.
"Iya, nanti ketemu," ujar Sule.
Sebelumnya, Nathalie Holscher menggugat cerai Sule ke PA Cikarang. Dalam gugatan cerai, dia meminta hak asuh dan nafkah anak semata wayangnya.(*)
BACA JUGA: Soal Konflik Putri Delina Nathalie Holscher, Ini Kata Denny Darko
Video viral hari ini:
Artikel ini sudah tayang di JPNN.com dengan judul: Bertemu dengan Nathalie Holscher, Sule: Kami Berkomunikasi Terus
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News