
Denise menjelaskan alasan pihak rumah sakit melarangnya masuk karena Medina Zein sedang menjalani isolasi.
"Dia lagi isolasi," bebernya.
Sebelumnya, Denise Chariesta mengaku menjadi korban penipuan oleh Medina Zein.
BACA JUGA: Disomasi Pihak Medina Zein, Uya Kuya Terkejut Sekaligus Bingung
Penipuan tersebut terkait dengan transaksi jual mobil dengan kerugian Rp50 juta. (ded/jpnn)
Simak video menarik berikut:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News