
Tidak hanya itu, Dorce juga mewakafkan Masjid Al Hayyu kepada masyarakat sekitar.
Ghazali mengatakan siap melestarikan dan memanfaatkan dengan baik peninggalan dari presenter kondang itu.
"kita berharap bisa dimanfaatkan dan amal kebaikan yang dilakukan beliau di masjid ini mengalir untuk almarhum," jelasnya.(*)
BACA JUGA: Soal Wasiat Dorce Gamalama, Sahabat: Mohon Dibukakan Pintu Maaf
Video populer saat ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News