Ledek Ruben Onsu, Sandiaga: Sultan Pondok Indah Bisa Mati Lampu

Ledek Ruben Onsu, Sandiaga: Sultan Pondok Indah Bisa Mati Lampu - GenPI.co
Foto: Artis Ruben Onsu dan Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) Sandiaga Uno. (Tangkapan layar video di kanal YouTube Sandiuno TV, Selasa (21/9)).

“Sultan Pondok Indah pun mati lampu. Ini seru banget, guys, di tengah-tengah review produk,” kata Sandiaga.

Sebelum mati lampu, Ruben sempat membagikan tips mempertahankan bisnis di tengah pandemi covid-19 kepada Sandi.

Ruben mengatakan bahwa usaha yang dijalankan tiap-tiap orang memiliki permasalahan yang berbeda.

BACA JUGA:  Dikabarkan Meninggal Dunia, Ruben Onsu Bilang Begini

Oleh karena itu, Ruben menyarankan agar para pelaku bisnis untuk tak menyalahkan keadaan saat ini.

“Di situasi yang sekarang ini, jangan menyalahkan suasana, tapi bagaimana kita peka dengan pembeli yang mudah jenuh dan bosan,” ujarnya. (*)

BACA JUGA:  Puji Ruben Onsu, Lucinta Luna: Kakak Orang Supertulus

Simak video pilihan redaksi berikut ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya