Bekerjasama dengan anggota konservasi penyu Aroen Meubanja, Fanurfan menyisihkan 50 persen hasil penjualan kopi bubuk arabikanya untuk program pelestarian penyu di Panga.
Klenteng Ban Hin Kiong merupakan klenteng tertua di Kota Manado. Klenteng ini berdiri pada tahun 1819. Klenteng ini sudah menjadi ikon sejarah Kota Manado dan menjadi tempat ibadah umat Kong Hu Cu, Tao, dan Buddha.
Khay sapaan bayi ini, sudah menginjak umur 1 tahun 4 bulan tapi belum bisa mengucapkan kata mama papa. Bahkan saat dipanggil namanya dia tidak pernah menoleh.
Karena saya cukup impulsive untuk traveling, maka saya memiliki dua rekening tabungan. Satu buat makan sehari-hari, sementara yang lain untuk tabungan traveling. Oke khusus tulisan ini, saya akan beberkan alokasi dana traveling dari gaji saya!
Bebalihan merupakan sebuah aktivitas seni pertunjukan berlatar belakang budaya asli Bali yang dikemas menarik di lokasi 5 rumah ibadah Puja Mandala, sebagai wujud keharmonisan kerukunan umat beragama yang berlandaskan Tri Hita Karana (THK).
Dinamakan Pura Segara karena satu-satunya Pura di Jabodetabek yang berlokasi di tepi segara atau laut, tepatnya di Kecamatan Cilincing Jakarta Utara yang dianggap ujung dari desa.
Berdasarkan data OJK dalam triwulan pertama 2025 di Bali, tercatat ada 152 pengaduan melalui aplikasi portal perlindungan konsumen karena ulah debt collector