
Sedangkan pada masa Presiden Abdurahman Wahid, Rizal sempat menjabat sebagai menteri keuangan dan menteri koordinator ekonomi, keuangan, dan industri Indonesia.
Sebelumnya, wacana bongkar pasang kabinet kembali bergemuruh.
BACA JUGA: Prabowo dan Airlangga Punya Tiket Capres, Yang Lain Angan-angan
Isu ini kembali naik sejalan dengan penggabungan Kemenristek dengan Kemendikbud dan munculnya Kementerian Investasi.(*)
Video heboh hari ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News