
Pepatah itu seolah menegaskan menghilangkan tindak kekerasan tidak berarti pula dengan sama-sama melawannya dengan kekerasan.
Oleh karena itu, Dadang memandang proyek deradikalisasi justru kurang tepat untuk menumpas tindakan radikal.
"Pekerjaan rumah terbesar ialah mengetahui aktor intelektual yang mendesain semua hal tersebut," katanya.
Meskipun demikian, Dadang mengingatkan agar kejadian ini tak mendiskreditkan kelompok lain yang mungkin saja tak terlibat di dalamnya.
BACA JUGA: Analisis Tajam Muhammadiyah, Bom Gereja Makassar Karena Ini..
"Jangan menggunakan isu kekerasan untuk kepentingan kelompoknya sendiri dengan tujuan menghabisi kelompok lain," katanya.(*)
Tonton Video viral berikut:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News