
Kendati demikian, pendekatan yang dilakukan AHY bukan berarti mustahil untuk terwujud. Pasalnya, politik selalu berjalan dinamis, apa yang sekarang kaku bisa menjadi lebih cair dalam waktu sekejap.
“Ya, nggak tau nanti proses tawar menawarnya seperti apa. Akan tetapi, yang pasti (pendekatan AHY) bisa jadi mengubah segalanya,” kata Agus.
BACA JUGA: AHY Temui Ganjar Pranowo, Pakar: Pancing Amarah Bu Mega
Agus beranggapan dalam konteks ini, komunikasi transaksional antardua partai sangat memungkinkan demi terciptanya tujuan politik bersama. (*)
Video seru hari ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News