Hasto Sebut Megawati dan Prabowo Akan Komunikasi soal Rencana Pertemuan

Hasto Sebut Megawati dan Prabowo Akan Komunikasi soal Rencana Pertemuan - GenPI.co
Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto menyatakan belum tahu kapan pertemuan antara Megawati Soekarnoputri dengan Prabowo Subianto. (Foto: Fathan/JPNN.com)

Ketua DPD PDIP Jawa Timur itu pun memohon doa supaya dua tokoh tersebut bisa bertemu secara fisik, meski hubungan batik keduanya tetap terjalin positif.

“Doakan pertemuan kedua beliau terlaksana. Setidaknya sebelum Kongres PDIP,” ucapnya. (ast/jpnn)

Tonton Video viral berikut:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya