MK: Ada 206 Permohonan Sengketa Pilkada 2024 hingga Selasa Siang

MK: Ada 206 Permohonan Sengketa Pilkada 2024 hingga Selasa Siang - GenPI.co
Mahkamah Konstitusi menerima 206 permohonan sengketa Pilkada 2024 mulai dari tingkat kabupaten hingga provinsi per Selasa siang. (ANTARA FOTO/Bayu Pratama S/aww)

“Setelah perbaikan, kemudian diregistrasi. Kemudian nanti para hakim menggelar perkara untuk masing-masing panel. Lalu penetapan jadwal sidang,” katanya dikutip dari Antara, Selasa (10/12).

Suhartoyo mengatakan tidak ada hakim konstitusi pada suatu panel yang mengadili perkara berpotensi mempunyai hubungan kekerabatan dengan yang berperkara.

“(Untuk jadwal sidang perdana) kira-kira Januari (2025) nanti,” ucapnya. (ant)

BACA JUGA:  KPU: Bobby Nasution Raih Suara Terbanyak di Pilkada Sumatera Utara

Tonton Video viral berikut:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya