Bertani Seusai Dinyatakan Menang Pilkada Jabar, Dedi Mulyadi: Sudah Kebiasaan

Bertani Seusai Dinyatakan Menang Pilkada Jabar, Dedi Mulyadi: Sudah Kebiasaan - GenPI.co
Cagub Jabar Dedi Mulyadi beraktivitas biasa mulai dari olahraga hingga bertani seusai dinyatakan menang versi hitung cepat di Pilkada Jawa Barat. (Foto: ANTARA/HO-Dok Dedi Mulyadi)

“Harga sekarang sekitar Rp 800 ribu. Kalau dihajar impor Rp 50 ribu. Idealnya petani bisa untung harga Rp 900 ribu. Itu untungnya sekitar 10-20 persen,” tuturnya.

Dedi mengatakan pemerintah melalui Bulog seharusnya membangun gudang supaya bisa menjaga kualitas beras bertahan lama.

Dia juga mengaku ke depannya akan membuat kurikulum berbasis kultur wilayah. Semisal pertanian, peternakan, kelautan, pegunungan, maupun perkotaan.

BACA JUGA:  Dukung Penataan Kawasan Puncak, Dedi Mulyadi: Investasi Tak Boleh Ganggu Konservasi

“Misal saja anak di desa kembali belajar pelihara 10 ekor bebek, sehingga setiap hari bisa makan telur. Ini bisa memenuhi kebutuhan gizi,” ucapnya. (ant)

Video heboh hari ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya