
Kemudian terkait realitas ekonomi terbaru kelas menengah yang mengalami tekanan akibat transformasi ekonomi.
“Tentunya rekomendasi terkait bidang ekonomi, politik, dan pertahanan. Hanya, nanti akan dibahas saat seminar,” ucapnya.
Seminar tersebut akan digelar di Auditorium Perpustakaan Nasional Republik Indonesia pada 8 Oktober 2024
BACA JUGA: Soal Susunan Kabinet Prabowo Subianto, Muhammadiyah: Kami Percaya
LAB 45 merupakan lembaga kajian bertujuan untuk menyelaraskan ilmu pengetahuan dan praktik empiris dari kebijakan pemerintah untuk perbaikan ke depan. (ant)
Video heboh hari ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News