
Dia mengatakan mundurnya Airlangga Hartarto sebagai ketua umum di Partai Golkar ini menjadi momentum dirinya untuk menyampaikan pengunduran diri.
“Airlangga mundur pasti ada satu alasan besar yang kita tidak tahu. Buat saya, ya saya cukup tahun dan mengerti, saya tidak ingin main kasar, dan main keras,” ucapnya. (ant)
Heboh..! Coba simak video ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News