Bareskrim Polri Geledah Kantor Ditjen EBTKE ESDM Usut Kasus Dugaan Korupsi

Bareskrim Polri Geledah Kantor Ditjen EBTKE ESDM Usut Kasus Dugaan Korupsi - GenPI.co
Penyidik Dittipidkor Bareskrim Polri geledah Kantor Ditjen EBTKE Kementerian ESDM untuk pengusutan kasus dugaan korupsi. (Foto: Antara/Istimewa)

Kementerian ESDM pada Desember 2023 silam menyerahkan PJUTS ke sejumlah pemerintah daerah, di antaranya Pemkot Batam, Pemkab Pati, Bojonegoro, dan Tuban.

Dari laman Kementerian ESDMN, total PJUTS yang telah dibangun di 36 provinsi hingga 2022 yakni sebanyak 22.546 unit atau setara menerangi jalan sepanjang 1.027 km. (ant)

Video seru hari ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya
Tarif Tarifan - JPNN.com

Tarif Tarifan

Indonesia juga menyiapkan langkah untuk menyenangkan Donald Trump. Kalau perlu tidak lagi mensyaratkan TKDN yang ketat. TKDN harus dibuat yang fleksibel.