Saksi: SYL Pakai Uang Kementan untuk Kirim Karangan Bunga ke Nayunda Nabila

Saksi: SYL Pakai Uang Kementan untuk Kirim Karangan Bunga ke Nayunda Nabila - GenPI.co
Protokol Mentan era SYL Rininta Octarini menyebut SYL pernah pakai uang Kementan untuk mengirim karangan bunga ke Nayunda Nabila. (Foto: ANTARA/Agatha Olivia Victoria)

Syahrul Yasin Limpo dalam perkara ini didakwa melakukan pemerasan dan menerima gratifikasi dengan total Rp 44,5 miliar saat menjadi Kementan pada 2020 sampai 2023.

Pemerasan dilakukan bersama Sekjen Kementan periode 2021-2023 Kasdi Subagyono serta Direktur Alat dan Mesin Pertanian Kementan 2023 Muhammad Hatta. (ant)

Video seru hari ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya