
“Mereka diminta untuk ikrar setia kepada NKRI dengan disaksikan tokoh serta pemerintah daerah, untuk bukti kesungguhannya,” ujarnya.
Salah seorang eks OPM Feliks Fomaer (30) mengatakan dirinya kembali ke NKRI karena ingin menjalani hidup tenang dan normal.
“Alasan dulu bergabung dengan OPM karena dipaksa, diintimadasi hingga ancaman dari pentolan OPM,” ucapnya. (ant)
BACA JUGA: Anggota OPM, Pemasok Senjata Api ke Egianus Kogoya Segera Disidang
Simak video berikut ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News