5 Korban Meninggal Dunia Kecelakaan Bus di Tol Japek Teridentifikasi

5 Korban Meninggal Dunia Kecelakaan Bus di Tol Japek Teridentifikasi - GenPI.co
Lima korban meninggal dunia dalam kecelakaan Bus PO Bhinneka di KM 41 ruas Tol Jakarta-Cikampek terindentifikasi. (Foto: ANTARA/HO)

Bus yang dikemudikan Dea Aprilian itu melaju dari Jakarta menuju Cikampek. Ketika di lokasi kejadian, bus oleng, menabrak pembatas jalan sehingga terbalik.

Dua orang meninggal dunia di lokasi kejadian, sedangkan empat lainnya tewas saat perjalanan ke rumah sakit. Sementara itu, sopir mengalami luka dan belum sadar. (ant)

 

BACA JUGA:  Kecelakaan Bus di Jalan Tol Jakarta-Cikampek, 6 Orang Meninggal

Simak video menarik berikut:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya