
“Pemilu serentak 2024 juga bakal mengalihkan fokus partai lain yang sedang mempersiapkan proses caleg,” ucapnya.
Degn demikian, Arifki menilai peluang tersebut berkemungkinan bisa dimaksimalkan oleh PDIP lantaran posisinya sebagai pemenang pemilu dua kali berturut-turut.
“Sebagai partai pemenang pemilu di tahun 2014 dan 2019 cukup menyulitkan PDIP melaksanakan misi ideologis karena harus berbagai kekuasaan dengan partai lain,” ujar Arifki.(*)
BACA JUGA: Jokowi Bisa Lakukan Reshuffle Jika Didesak PDIP, Kata Pengamat
Lihat video seru ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News