
"Alasan keenam karena kinerja Partai Gerindra terbukti sebesar 3,1 persen," ungkapnya.
Rico menyebut alasan ketujuh dan kedelapan, yakni sudah dari dahulu memilih dan menyukai partainya.
Adapun survei Median diikuti 1.200 responden yang tersebar di seluruh Indonesia dengan margin error 2,83 persen pada tingkat kepercayaan 95 persen. (*)
BACA JUGA: Timnas Indonesia Bikin Prabowo Subianto Enggan Nonton Piala Dunia 2022
Video viral hari ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News