
Dengan demikian, Adib merasa PDIP tidak akan kesulitan dan akan segera menemukan formula yang pas agar bisa menenangkan Pilpres 2024.
"Jadi, istilahnya Ganjar Pranowo itu dianiaya terlebih dahulu agar dia bisa meroket. Itu merupakan strategi PDIP untuk membawa nama Ganjar lebih tinggi," kata dia.(*)
Simak video pilihan redaksi berikut ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News