
GenPI.co – Lembaga Dewan Perwakilan Daerah (DPD) dinilai masih belum bisa memenuhi harapan publik. Hal tersebut salah satu disebabkan oleh kewenangan DPD yang masih terbatas, jika dibandingkan dengan DPR.
Hal itu dikatakan analis politik Pangi Syarwi Chaniago dalam diskusi publik bertema ‘Penguatan DPD RI’ yang digelar Voxpol Center Reseach and Consulting di kawasan Cini, Jakarta, Sabtu (14/9).
Baca juga:
Puskesmas Riau Gratiskan Biaya Layanan di Derah terdampak Asap
Mandeh, Raja Ampat di Barat Indonesia
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News