
Menurut Direktur Eksekutif Parameter Politik Indonesia tersebut, keseluruhan warna Indonesia bisa menjadi wajah pemimpin yang mewakili tanah air.
“Oleh sebab itu, ke depannya memang harus ada revolusi besar bahwa pemimpin itu tidak harus orang Jawa, akan tetapi bisa dari berbagai kalangan,” ujar Adi.
Adi juga menegaskan bahwa semua orang berhak untuk menjadi pemimpin. Oleh sebab itu, menurutnya, butuh tobosan dan manuver besar supaya psikologi pemilih Indonesia berubah.(*)
BACA JUGA: Ucapannya Kontroversial, Luhut Diminta Fokus Selesaikan Janji Politik
Simak video menarik berikut:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News