Fahri Hamzah Khawatir Muncul Dualisme Presiden pada 2024

Fahri Hamzah Khawatir Muncul Dualisme Presiden pada 2024 - GenPI.co
Wakil Ketua Umum Partai Gelora Fahri Hamzah. Foto: Mia Kamila/GenPI.co

Selaras dengan Fahri Hamzah dan Sirojudin, Direktur Eksekutif Moya Institute Hery Sucipto juga berpandangan bahwa jeda antara pengumuman hasil Pilpres 2024 dengan pelantikan presiden akan berdampak pada efektivitas jalannya pemerintahan Presiden Jokowi.

“Hasil pilpres dan pileg akan membuat siapa pun peserta kontestasi, baik partai politik maupun politisi, akan sibuk mengamankan keberlangsungan jejak politik mereka," ujarnya. (antara)

Video heboh hari ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya