
Sebelumnya, KPK menggeledah empat lokasi untuk mencari bukti dan mendalami kasus yang diduga melibatkan Richard.
Lokasi yang digeledah KPK antara lain ruang kerja Wakil Wali Kota Ambon Syarif Hadler dan beberapa ruangan di Kantor Bappeda Litbang Pemkot Ambon.
Lokasi lainnya ialah rumah kediaman kadis PUPR Pemkot Ambon dan kediaman kepala Bappeda Litbang Pemkot Ambon.
BACA JUGA: KPK Siap Periksa 2 Ajudan Ade Yasin Terkait Dugaan Kasus Suap
Ali mengatakan tim penyidik KPK telah mengamankan dokumen dengan catatan tangan berkode khusus.
"Ditemukan berbagai bukti. Diduga kuat berkaitan dengan perkara," ucap Ali. (*)
BACA JUGA: Harun Masiku Masih Buron, KPK: Publik Harus Bersabar
Kalian wajib tonton video yang satu ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News