
Tidak hanya itu, kata Yudo, personel Pramuka Saka Bahari juga akan direkrut sebagai intelijen di daerah untuk memperkuat satuan TNI AL.
"Nantinya dia bisa mengawaki kapal ataupun sebagai personel intelijen di daerah untuk memberikan data-data tentang intelijen musuh," jelasnya.
Yudo menambahkan, 500 personel komcad akan dilatih dan dididik secara khusus oleh Komando Pembinaan Pendidikan dan Latihan Angkatan Laut (Kodiklatal). (*)
BACA JUGA: Kementerian Pertahanan Bentuk 5 Batalion Komponen Cadangan
Simak video menarik berikut:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News