
Seperti diketahui, KPK menduga Budhi menerima commitment fee atas berbagai pengerjaan proyek infrastruktur di Kabupaten Banjarnegara sekitar Rp 2,1 miliar.
Budhi Sarwono juga diduga aktif dalam pelaksanaan lelang pekerjaan infrastruktur, membagi paket pekerjaan di Dinas PUPR, mengikutsertakan perusahaan keluarga, dan mengatur pemenang lelang.(*)
Video viral hari ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News