
“Keseimbangan yang tak ada akhirnya membuat aspirasi masyarakat tak tertampung dan terealisasikan,” tuturnya.
Masyarakat kini juga tengah mengalami krisis sosial dan ekonomi akibat pandemi covid-19.
Sementara itu, para elite politik dan pengusaha bisa seenaknya melakukan bisnis alat kesehatan di tengah kesulitan masyarakat.
BACA JUGA: Polemik TNI dan Habib Bahar, Pentolan 212 Bereaksi Keras
“Lagi kondisi begini, masak menterinya bisnis alat tes PCR? Keterlaluan sekali itu,” paparnya.
Simak video menarik berikut:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News