Zainal Arifin Mochtar: Presidential Threshold Membingungkan!

Zainal Arifin Mochtar: Presidential Threshold Membingungkan! - GenPI.co
Akademisi Universitas Gadjah Mada (UGM) Zainal Arifin Mochtar. Foto: Mia Kamila/GenPI.co

“Syarat itu adalah, dia harus calon peserta pemilihan umum dari partai politik. Selama dia menjadi peserta pemilihan umum, dia boleh mengkandidatkan seseorang,” jelas Zainal.

Menurut Zainal, angka presidential threshold 20 persen sangat tinggi dan berpotensi menguntungkan partai-partai tertentu saja.

“20 persen itu kelihatannya lebih menguntungkan partai-partai tententu yang kemudian mencoba menutup peluang partai lain untuk mengajukan kandidat,” tuturnya. (*)

BACA JUGA:  Presidential Threshold Bikin 3 Calon Presiden Sulit Terealisasi

Lihat video seru ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya