
“Saya pikir sampai pada waktunya atau detik terakhir dia akan pindah kalau PDIP tetap tidak memberikan tiketnya,” ujar Kunto.
Kendati demikian, menurutnya, pindah partai merupakan pilihan yang memiliki risiko karena akan memecah suara pendukungnya dari kubu PDIP.
“Ada kemungkinan juga pemilih PDIP ini terbagi menjadi dua kubu, yang satu tetap memilih PDIP satunya lagi memilih Pak Ganjar,” pungkasnya.
BACA JUGA: Isu Ganjar Pranowo Keluar dari PDIP Menguat, Golkar Siap Tampung?
Video heboh hari ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News