
Ketua Umum PKB ini menyampaikan, parlemen tidak memberikan target kepada presiden kapan harus melayangkan surat tersebut, meski dalam waktu dekat Marsekal Hadi Tjahjanto akan menjalani pensiun.
“Kalau lihat pensiunnya, saya lupa itu bulan apa pensiunnya. November ya? Ya mungkin 1-2 hari ini ada keputusan,” ujar Cak Imin. (ANT)
Video populer saat ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News