
Setelah video itu beredar luas hingga viral, kata dia, Mumtaz Rais berhasil menaikkan popularitas.
Akan tetapi, dia menganggap arah dari popularitas itu lebih ke negatif personal.
"Respons yang muncul bisa dikatakan banyak negatifnya, ya. Jadi, dia memang berhasil dikenal," imbuhnya.
BACA JUGA: Zoya Amirin Beberkan Cara Mendapatkan Kepuasan, Awas Ketagihan
Sebelumnya, video Ahmad Mumtaz Rais soal sumbangan ke ponpes milik Gus Miftah viral di media sosial. Mumtaz Rais menyinggung sumbangannya dengan dukungan Pemilu 2024.
Putra Amien Rais itu membuat video berdurasi 45 detik yang ditujukan untuk Pondok Pesantren (Ponpes) Ora Aji, Sleman, Yogyakarta senilai Rp 100 juta. (*)
BACA JUGA: Istana Beri Kabar Pergantian Panglima TNI, Harap Disimak
Heboh..! Coba simak video ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News