
"Kalau masih sama dengan Front Pembela Islam, ormas ini (FPI baru, red) sudah sepantasnya dilarang," imbuhnya.
Sebelumnya, Front Persaudaraan Islam (FPI) merilis logo terbaru mereka pada 17 Agustus 2021.
Sementara itu, Sekjen PA 212 Novel Bamukmin membenarkan bahwa FPI telah terbentuk yang dipimpin Ahmad Qurthubi Jaelani. (*)
BACA JUGA: Zoya Amirin Bongkar Pria Nggak Begituan, Disentuh Langsung Peltu
Video seru hari ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News