
Fernando menambahkan, jangan sampai kampus merdeka hanya menjadi slogan saja, tetapi kemerdekaan para mahasiswa tidak ada.
Pesan yang ingin disampaikan, jangan sampai itu membunuh kemerdekaan berpendapat lantaran rektorat ingin menyenangkan pemerintah.
"Biarkanlah mahasiswa memberikan kritik pada negara, selama itu untuk kepentingan agar pemerintah lebih baik," jelasnya.
BACA JUGA: Jangan Sembarangan Tekan Leon dan BEM UI, Back Up-nya Kuat Banget
Seperti diketahui, BEM UI mengkritik keras Presiden Joko Widodo (Jokowi). BEM UI menilai Jokowi kerap mengobral janji manis.
Namun menurut menurut BEM UI, janji Jokowi seringkali tak selaras dengan kenyataan. (*)
BACA JUGA: BEM UI Sebut Jokowi King of Lip Service, Pakar: Hiperbola
Jangan lewatkan video populer ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News