
“Ambisinya adalah untuk memporakporandakan KPK, padahal untuk melakukan itu harus dihitung sampai ujung. Hal yang tak terhitung adalah selama bertahun-tahun nilai di KPK itu menyatu, karena semuanya ingin melihat koruptor ditangkap,” ungkapnya.
Rocky menuturkan bahwa pegawai KPK memaknai nilai-nilai Pancasila dengan upaya menangkap koruptor.
“Hanya itu ideologi yang ada di KPK, menangkap koruptor. Tak ada ideologi lain di KPK,” tuturnya.(*)
BACA JUGA: Pakar Ulas Makna Tersembunyi dari Istilah Petugas Partai Megawati
Jangan lewatkan video populer ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News