
Effendi menilai, bahwa komposisi Anies Baswedan dengan Puan Maharani sama sekali tidak memiliki celah.
Kedua tokoh tersebut bisa menyatukan kelompok nasionalis dan religius.
"Saya mengusulkan, Puan itu dipasangkan harus dengan Anies Baswedan, jangan Prabowo," ucap Effendi dalam diskusi secara virtual 'Crosscheck Medcom' pada Minggu (30/5).(*)
BACA JUGA: PDIP Tolak Koalisi dengan PKS dan Demokrat, Pakar: Trik Politik!
Tonton Video viral berikut:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News