
Dosen Universitas Al-Azhar ini meyakini, Partai Gerindra tidak mungkin hanya memiliki satu skenario saja, terlebih urusannya adalah Pilpres 2024.
“Seperti skenario ingin bersama-sama PDIP. Tapi juga pasti punya skenario lain. Skenario dengan partai lain,” tuturnya.
Menurut Direktur Eksekutif Indonesia Political Review (IPR) semua partai politik melakukan seperti apa yang dilakukan Gerindra.
BACA JUGA: Mendadak Puan Maharani Bicara Tegas pada Kepala Daerah
Yakni dengan melihat atau mengetes pasar politik untuk melihat respon publik.
“Semua sedang menguji sejauh mana kemungkinan-kemungkinan politik yang akan terjadi,” ucap Ujang. (*)
BACA JUGA: Prabowo Subianto Hati-hati Cara Main Politik PDIP
Heboh..! Coba simak video ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News