
Adapun varian tertinggi menggunakan pelek 21 inci dan 17 inci yang dibalut ban Dunlop.
Suzuki V-Storm 1050 DE menggunakan mesin V-Twin DOHC berkapasitas 1.037 cc yang menghasilkan tenaga 106 Hp di 8.500 rpm dengan torsi 100 Nm di 6.000 rpm.
Tenaga tersebut disalurkan ke transmisi manual 6 percepatan.
BACA JUGA: GIIAS 2022: Suzuki Panen, Baleno dan S-Presso Laris
Suzuki V-Storm 1050 DE (Adventure) memliki beberapa pilihan warna, yaitu Champion Yellow No.2/Metallic Matte Sword Silver, dan Pearl Vigor Blue/Pearl Briliant White.
Sementara, varian standar 1050 (touring) hadir dalam satu warna saja, yaitu Metallic Reflective Blue/Metallic Matte Black no.2.(rdo/jpnn)
BACA JUGA: Cuma Rp 150 Jutaan, Suzuki S-Presso Keren Dikelasnya
Simak video pilihan redaksi berikut ini:
Artikel ini sudah tayang di JPNN.com dengan judul: Suzuki V-Storm 1050 DE Terbaru Dapat Banyak Tambahan Aksesori
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News