
"Ketika adopsi EV mulai mencapai titik kritis di seluruh dunia, kami percaya sangat penting untuk mempercepat peluncuran produk baru," kata Li.
Li mengatakan merek baru Nio yang direncanakan tidak akan bersaing dengan segmen Wuling Hong Guang MINI EV yang diproduksi oleh perusahaan patungan antara SAIC Motor, General Motors dan Liuzhou Wuling Motors.
Nio juga berencana memasuki lebih banyak pasar Eropa, termasuk Jerman. Perusahaan pada bulan Mei mengatakan telah memilih Norwegia dan memulai pengiriman pada bulan September.(ANT)
BACA JUGA: Tips Membuat Tesla Model S Plaid Bisa Capai 200 Mph
Video heboh hari ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News