
Tak hanya itu, kandungan liminoid yang ada pada jeruk nipis mampu menangkal radikal bebas dalam tubuh, sehingga mampu menurunkan berbagai risiko penyakit seperti leukimia, kanker lambung dan kanker usus besar.
BACA JUGA: Minum Teh Daun Salam Ternyata Khasiatnya Bikin Melongo
2. Mengontrol Tekanan Darah Tinggi
Jeruk nipis dan timun mengandung kalium yang sangat baik dalam fungsi mengurangi tekanan darah tinggi.
3. Mengatasi Asam Urat
Kandungan vitamin A, B dan mineral seperti folat, kalium dan magnesium pada mentimun mampu meringankan nyeri astritis, sedangkan kandungan asam sitrat pada jeruk nipis mampu melarutkan secara alami kadar asam urat dalam tubuh.
4. Mengobati Rontok dan Ketombe
Rambut rontok biasa diakibatkan oleh masalah yang terjadi pada akar rambut.
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News