
3. Olahraga
Wanita harus menjaga diri tetap sehat dengan olahraga, misalnya naik turun tangga atau berjalan cepat di pagi atau sore hari. Juga, saat berbelanja bahan makanan, bawalah tas belanjaan sendiri yang akan membantu memberi masa otot.
4. Istirahat yang cukup
Wanita harus menjaga kesehatan diri dengan tidak hanya makan makanan bergizi tapi juga tidur pada waktu yang tepat. Jika kurang tidur, cenderung menjadi rewel dan ini akan membuat orang lain disekitar merasa tidak nyaman.
BACA JUGA: Terapkan 5 Gaya Hidup Sehat Ala Korea, Dijamin Cepat Langsing
5. Tertawa
Tertawa keras dapat membebaskan dari stres. Bila mengalami stres, tubuh memicu pelepasan glukosa ekstra yang akan diubah menjadi insulin. Hal ini pada gilirannya akan disimpan sebagai lemak jahat.(*)
Simak video berikut ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News