.webp)
Dalam penelitian disebutkan bahwa minum kopi satu jam sebelum berolahraga bisa mengurangi rasa nyeri hingga 48 persen.
2. Melancarkan Sirkulasi Darah
Ingin melancarkan sirkulasi darah sebelum berolahraga? Anda sebaiknya minum kopi.
Berdasarkan penelitian yang dilakukan tim dari University of Ryukyus di Jepang, minum kopi mampu melancarkan sirkulasi darah hingga 30 persen.
Jaringan otot dan tulang akan mendapatkan suplai oksigen dan sel darah putih apabila aliran darah makin lancar.
3. Meningkatkan Ketahanan Fisik
Minum kopi sebelum berolahraga ternyata bisa membantu meningkatkan ketahanan fisik seseorang.
BACA JUGA: Ramuan Bawang Putih Campur Jahe, Khasiatnya Sungguh Ajaib
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News