
GenPI.co - Pijat refleksi bisa dijadikan pilihan untuk memanjakan diri di sela-sela kesibukan Anda.
Berbeda dengan pijat atau urut biasa, pijat refleksi lebih fokus pada titik-titik yang ada di tubuh, terutama pada kaki dan tangan.
BACA JUGA: Jangan Sembarangan Pijat, 3 Cara Jitu Meredakan Badan Pegal Linu
Titik-titik tubuh tersebut terhubung langsung dengan saraf-saraf organ, sehingga ketika dipijat akan mempengaruhi fungsi organ.
Walaupun belum terlalu banyak, ada beberapa penelitian yang menunjukkan bahwa pijat refleksi baik dilakukan dan mempunyai manfaat bagi tubuh. Berikut adalah manfaatnya:
1. Mengurangi tingkat kegelisahan
Hal ini juga dibuktikan dalam penelitian lain yang dilakukan pada tahun 2015.
Dalam penelitian tersebut pasien yang mendapat pijat refleksi sebelum melakukan operasi varises vena dilaporkan cenderung memiliki kecemasan dan rasa sakit yang rendah selama operasi hingga perawatan berlangsung.
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News