
GenPI.co - Mengonsumsi suplemen bisa membantu melawan flu dengan cara mendukung sistem kekebalan tubuh.
Namun, penting untuk diingat bahwa suplemen bukanlah obat flu dan pilek.
Dilansir Health, berikut beberapa suplemen terbaik untuk meredakan gejala flu.
1. Vitamin C
BACA JUGA: 4 Manfaat Kemangi untuk Tubuh, Kaya Antioksidan dan Vitamin
Vitamin C menjadi suplemen pendukung imunitas yang penting.
Dokter penyakit dalam dan radiologi di Dallas Michael A. Smith mengatakan vitamin C bisa membantu memodulasi dan mengatasi peradangan, melawan infeksi, dan meningkatkan penyembuhan jaringan.
BACA JUGA: 3 Manfaat Cuka Apel Sebelum Tidur, Sayang Jika Dilewatkan
"Meta-analisis dari 31 studi klinis menunjukkan bahwa vitamin C oral mengurangi durasi pilek rata-rata sebesar 9,4 persen," kata Smith.
Suplemen vitamin C juga bisa membantu mencegah dan mengurangi keparahan infeksi saluran pernapasan akibat virus.
2. Vitamin D
BACA JUGA: Mengenal Suplemen Kemangi, Manfaat dan Risiko yang Perlu Diketahui
Dikenal juga sebagai vitamin sinar matahari, vitamin D yang cukup bisa membantu mengurangi keparahan infeksi.
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News